Muarojambi – Bupati Muaro Jambi silaturahmi dan buka puasa bersama wartawan liputan kabupaten Muaro Jambi di rumah makan sederhana thehok, Rabu Sore (29/05)
Tampak hadir juga Kabag humas kabupaten Muaro Jambi,beserta staf humas Muaro Jambi
Dalam kata sambutannya Bupati Muaro Jambi berterima kasih kepada Rekan-rekan Media yang selama ini sudah bersedia meliput kegiatan pemerintah Kabupaten Muaro Jambi.
“bupati,Pemda dan rekan rekan Media selalu bersinergi dalam kegiatan memberi informasi”harapan Masnah
Saya punya ide kedepannya tiga bulan sekali Bupati dan media akan kopi morning. Karena wartawan ini banyak ide2 yang menarik karena wartawan berada dilapangan jadi saya bisa tahu keluhan masyarakat langsung.
Bupati juga kedepannya akan menggangarkan membeli mobil dinas supaya rekan-rekan Media bisa satu mobil dengan Bupati mengelilingi kabupaten Muaro Jambi.
“karena Media ini adalah ujung tombak pembangunan karena dari media lah saya mengetahui keluhan masyarakat” Ungkapnya Masnah
Bupati juga berpesan tetap selalu kompak untuk mendukung program Bupati,Wakil Bupati dan Pemda kabupaten Muaro Jambi supaya terwujudnya Muaro Jambi tuntas 2022, pungkasnya. (Adv)